Sang Primadona Kurban Telah Sampai di...

Sang Primadona Kurban Telah Sampai di Masjid Nasional Al Akbar Surabaya

Senin, 17 Juni 2024 | 05:57 WIB Penulis : Sekretariat Dibaca : 314 kali
sapi kurban presiden 2024

Sang Primadona Hewan Kurban Telah Sampai di Masjid Nasional Al Akbar Surabaya

Minggu, 16 Juni 2024 sapi kurban Presiden RI, Pj. Gubernur Jawa Timur dan Pj. Sekretaris Daerah Jawa Timur telah sampai di Masjid Nasional Al-Akbar Surabaya pukul 07.00  dengan selamat.

Hasil pemeriksaan Ante Mortem (sebelum dilakukan pemotongan) Tim Pemeriksa Dinas Peternakan Provinsi Jawa Timur menyatakan bahwa ketiganya dalam kondisi sehat dan sesuai dengan spesifikasi layak kurban.

Sumber: Disnak Jatim