HASIL KUNJUNGAN PERWAKILAN AUSTRALIA...

HASIL KUNJUNGAN PERWAKILAN AUSTRALIA BARAT (MR JONH LUCREY ) TANGGAL 3 MARET 2011

Selasa, 8 Maret 2011 | 10:41 WIB Penulis : Web Admin Dibaca : 2251 kali
No Image

Dalam pertemuan disampaikan problem utama peternakan sapi perah di Jawa Timur antara lain :

  1. Pola perkawinan, untuk mempermendek calving interval (jarak kelahiran).

  2. Peningkatan kualitas SDM di utamakan terhadap peternak usia muda.

  3. Kelembagaan peternakan.

  4. Kualiatas pakan, dijajaki penyediaan bahan baku konsentrat berupa rupin yang  secara kontinyu dapa di import dari Australia Barat

  5. Efisiensi pemberian pakan yang berkualitas sehingga tidak menimbulkan keruguian pada peternakan

Dilakukan pembinaan langsung ke peternakan, kelompok, koperasi tanggal 3-13 Maret 2011 ke Kabupaten :

  • Pasuruan

  • Jember

  • Banyuwangi

  • Kediri

  • Tulungangung

 

Sumber: DISNAK JATIM